Gunting Tempel | Area Transportasi Darat – Air – Udara

Lembar kerja anak tk rekreasi tema kendaraan alat transportasi darat air udara

Aktivitas dan stimulasi:

  • Mengidentifikasi area dan gambar kendaraan: persepsi visual, kognitif, observasi, analisis, pengetahuan.
  • Menganalisis area transportasi yang tepat: kognitif, analisis, pemecahan masalah, pengetahuan.
  • Menggunting dan menempel: integrasi motorik visual.

Tambahan:

  • Menghitung kendaraan di tiap area: kecerdasan logis matematis.
  • Berdialog tentang kendaraan dalam lembar kerja (nama, fungsi, bagian-bagian, cara kerja, dan sebagainya): pengetahuan, verbal linguistik, interpersonal.

Download link: Area transportasi

Temukan lembar kerja sejenis dalam Tema Kendaraan.

Media edukasi terkait:

Kunjungi situs Lembar Kerja Anak dan Semesta Ibu untuk menemukan beragam media edukasi lainnya, seperti lembar kerja/worksheet anak TK, gambar mewarnai, flashcard, dan permainan edukatif, dengan berbagai tema dan aktivitas.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *